Perhiasan ini Memaksa Anda Bersikap Anggun

Perhiasan digunakan sebagai pelengkap penampilan dan untuk menggambarkan karakter seseorang. Namun alih-alih membuat anda terlihat hebat perhiasan rancangan desainer Amerika Jennifer Crupi ini justru terlihat seperti alat penyiksaan kuno.

Berbeda dengan desainer perhiasan lainnya Jennifer ingin membuat perhiasan yang tidak hanya sekedar menghias jari, pergelangan ataupun leher saja, namun dia ingin membuat perhiasan yang sekaligus boleh mengajari pemakainya untuk bersikap anggun.

Perhiasan ini terlihat sedikit mengerikan, coba saja lihat dimana terlihat besi melingkar dan mengikat di leher hingga jari-jari anda seperti berikut ini yang berfungsi untuk mengajarkan dan membiasakan anda bersikap elegan tanpa harus mengikuti sekolah kepribadian.

Benda-benda yang nampak mengerikan ini akan membatasi gerakan anda untuk mengajari bagaimana bersikap yang bisa menampilkan bahasa tubuh yang anggun dan mempesona. mulai dari cara berdiri, duduk dan gerakan-gerakan tangan.. Tertarik mencuba??



















Related Post

  • AEON beli CarrefourKUALA LUMPUR – Syarikat peruncitan utama Jepun, AEON Co Ltd. (AEON) mengambil alih operasi Carrefour Malaysia (Carrefour…
  • iPad mini mula dijual di AustraliaSYDNEY: iPad mini membuat kemunculan sulung di Australia hari ini ketika Apple tampil memberi saingan terhadap Amazon, G…
  • Majlis Al-Arqam diserbu JAISRAWANG – Jabatan Agama Islam Selangor (JAIS) menyerbu sebuah majlis khas yang dipercayai cuba menghidupkan kembali ajara…
  • Meteorit 300kg ditemui di barat PolandWARSAW - Beberapa ahli geologi Poland berjaya menemui meteorit seberat 300 kilogram (kg) yang tertanam sedalam dua meter…
  • Lord's Tailor taja sut Chong WeiJAGUH badminton negara, Datuk Lee Chong Wei bakal menggayakan sut rekaan butik pakaian formal lelaki terkemuka tanah air…
0 Komentar untuk "Perhiasan ini Memaksa Anda Bersikap Anggun"

Dah baca? Sudikanlah beri komen sepatah dua ya...

 
Copyright © 2015 naima afrina - All Rights Reserved
Template By Catatan Info